Tampilan Aplikadi Dapodik 2013 |
Data Prefill Dapodik 2013 adalah data hasil kiriman ke server dari sekolah melalui Aplikasi Dapodik 2012. Data yang sudah masuk tersebut dipaket ulang sehingga ketika login di Aplikasi Dapodik Baru 2013, admin sekolah hanya tinggal mengentri data siswa baru, pemetaan rombel, dan melengkapi data yang belum terisi di aplikasi dapodik sebelumnya.
Prefill Dapodik 2013 sama seperti file DB (database) atau back up lokal dapodik pada Aplikasi Dapodik 2012.
Meskipun demikian, file DB (database) atau back up lokal tidak bisa digunakan di Aplikasi Dapodik 2013. Keduanya memiliki format yang berbeda, untuk yang terbaru atau data prefill hasil download berekstension .prf sedangkan back up lokal berekstensi .pre.
Meskipun demikian, file DB (database) atau back up lokal tidak bisa digunakan di Aplikasi Dapodik 2013. Keduanya memiliki format yang berbeda, untuk yang terbaru atau data prefill hasil download berekstension .prf sedangkan back up lokal berekstensi .pre.
Cara Mendownload Aplikasi Dapodik Terbaru1.
Kunjungi http://118.98.166.59/laman/unduh2. Klik menu Aplikasi Installer Dapodikdas v 2.0 (build 0210130120)3. Simpan berkas dapodikdas.exe yang berukuran 27,8 MB4. Anda dapat menginstal Aplikasi Dapodik terbaru di laptop Anda
Setelah Aplikasi Dapodik Terbaru, operator sekolah harus melakukan registrasi terlebih dahulu. Kode registrasi untuk Aplikasi Dapodik 2013 akan diberikan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota masing-masing, kode resgitrasi berbeda dengan kode registrasi Aplikasi Dapodik 2012.
Aplikasi Dapodik Terbaru
Prefill
Prefill
Formulir Pendataan Dapodik
Pedoman dan Petunjuk Manual Dapodik
Penjaringan pendataan ini merupakan amanat Instruksi Instruksi Menteri Pendidikan Nasional Nomor 02 Tahun 2011. Data yang masuk dijadikan dasar kebijakan pendidikan seperti pemberian segala jenis tunjangan (tunjangan profesi, tunjangan fungsional, tunjangan khusus), bentuk bantuan lainnya, seperti BOS, BSM, dan sebagainya
Cara memasukkan data prefill dapodik 2013 ke komputer
1. Download file prefill di http://118.98.166.59/laman/prefill
2. Masukkan Kode Registrasi Sekolah lalu klik Download
3. Simpan file data prefill di komputer Anda
4. Lalu buat folder di Drive C komputer
5. Ganti nama folder tersebut jadi prefill_dapodik
6. Pindahkan file prefill yang sudah didownload ke dalam folder "prefill_dapodik"
Dengan memasukkan data prefill ini pada saat proses instalasi Aplikasi Dapodik baru 2013, maka secara otomatis data siswa, guru dan sekolah sudah ada Aplikasi Dapodik 2013. Operator sekolah tinggal memasukan data siswa baru atau kelas 1 dan beberapa tambahan data lain yang diminta.
Sumber: http://www.sekolahdasar.net/2013/10/cara-memasukkan-prefill-ke-aplikasi-dapodik-2013.html#ixzz2kIPQFU6U